Pemerintah Kota Samarinda terus mengembangkan rencana alih fungsi Gedung Plaza 21 di Jalan Niaga Utara menjadi fasilitas parkir bertingkat yang modern dan efisien. Sebagai bagian dari upaya revitalisasi kawasan Citra Niaga, proyek ini bertujuan untuk mengatasi masalah parkir yang semakin kompleks di tengah padatnya aktivitas perkotaan. Namun, proses ini belum memasuki tahap final. PemkotĀ Samarinda masih menekankan perlunya evaluasi teknis dan perhitungan anggaran yang lebih rinci.
Selengkapnya
Wali Kota Samarinda, Andi Harun, melakukan kunjungan spontan ke kawasan Citra Niaga pada Sabtu (9/8/2025) malam. Kunjungan ini bertujuan untuk melihat langsung kondisi Citra Niaga saat akhir pekan, yang selalu ramai dikunjungi warga.
Selengkapnya
Wali Kota Samarinda Andi Harun menekankan pemasangan Lampu Penerangan Jalan Umum (LPJU) tidak hanya soal terang, tetapi juga harus mempertimbangkan aspek estetika kota. Andi Harun, mengingatkan bahwa pemasangan LPJU harus mengedepankan tiga prinsip utama koordinasi tata letak, estetika kota, dan keamanan teknis. Hal ini disampaikan Dalam rapat teknis yang digelar Selasa siang (3/6/2025) di Balai Kota Samarinda.
Selengkapnya
Penertiban Citra Niaga Samarinda, Langkah Strategis untuk Keamanan dan Keteraturan Kawasan
Selengkapnya
Wali Kota Samarinda, Andi Harun, melakukan peninjauan ke kawasan Citra Niaga Samarinda, pada Selasa (11/2/2024) kemarin
Selengkapnya
Pemaparan dari pihak konsultan tersebut berlangsung di Balai Kota Samarinda pada, Jumat (7/2/2025) kemarin.
Selengkapnya
Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda terus berupaya meningkatkan kualitas dan daya tarik kawasan Citra Niaga melalui program revitalisasi yang kini tengah berjalan.
Selengkapnya
Pemerintah Kota Samarinda berupaya meningkatkan transparansi dan efisiensi dalam pengelolaan kawasan perdagangan di Samarinda, salah satunya di kawasan Citra Niaga.
Selengkapnya