Baru beberapa hari menjabat, Kepala Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Samarinda Rahmat Tri Raharjo langsung memecah kebiasaan lama. Ia memilih tidak hanya duduk di ruang kerja, melainkan turun langsung ke lapangan dan berdialog dengan ribuan warga binaan
Selengkapnya18 orang warga binaan Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Samarinda, Direktorat Jenderal Pemasyarakatan, Kantor Wilayah Kalimantan Timur, akhirnya menghirup udara bebas setelah memperoleh hak integrasi sosial. Program ini berupa 15 orang yang mendapatkan Pembebasan Bersyarat (PB) dan 3 orang lainnya mendapat Cuti Bersyarat (CB).
SelengkapnyaSuasana Iduladha 1446 H di Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Samarinda berlangsung penuh makna. Tak hanya menggelar sholat Iduladha, rutan ini juga melakukan pemotongan hewan kurban, Jumat(6/6/2025).
SelengkapnyaDirektur Pengamanan dan Intelijen Pemasyarakatan (Dir Pamintel), Brigjen Pol Teguh Yuswardhie, melakukan inspeksi mendadak (sidak) di Rutan Samarinda, Kanwil Kemenkumham Kaltim, pada Jumat dini hari.
SelengkapnyaDalam rangka memperingati HUT ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia, Rutan Samarinda memberikan remisi umum kepada 822 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP). Peringatan HUT RI tahun ini membawa berkah dan
SelengkapnyaJajaran petugas Rutan Samarinda berhasil menggagalkan upaya penyelundupan narkotika jenis sabu-sabu. Senin/10 /62024)
Selengkapnya