Presiden Prabowo Subianto menyerahkan Pesawat Airbus A-400M/MRTT Alpha 4001 ke Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto.
Selengkapnya
Presiden Prabowo Subianto menerima kunjungan kenegaraan Presiden Afrika Selatan di Ruang Oval, Istana Merdeka, Jakarta, Rabu, 22 Oktober 2025. Ramaphosa tiba di Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, pada Rabu pagi, 22 Oktober 2025, sekitar pukul 07.40 WIB.
Selengkapnya
Presiden Prabowo Subianto memimpin Sidang Kabinet Paripurna (SKP) pada Senin, 20 Oktober 2025 di Istana Negara, Jakarta. Pada kesempatan itu, Prabowo menegaskan capaian penting dalam satu tahun pemerintahan Kabinet Merah Putih yang berhasil menghadirkan berbagai terobosan nyata di sejumlah bidang. Prabowo pertama-tama mengapresiasi seluruh jajaran kementerian/lembaga atas keberhasilan menghadirkan data tunggal sosial ekonomi nasional (DTSEN).
Selengkapnya
Presiden Prabowo Subianto menyampaikan orasi di sidang senat terbuka di Universitas Kebangsaan Republik Indonesia (UKRI), Jawa Barat, Sabtu (18/10/2025). Dalam orasinya, Prabowo pertama-tama bicara kunci kepemimpinan yang baik, yakni bisa mengatasi kesulitan masyarakat. Orang nomor satu di RI itu kemudian bicara terkait setahun masa kepemimpinannya sejak dilantik pada 20 Oktober 2024. Prabowo percaya diri akan menghasilkan apa yang menjadi janjinya kepada rakyat.
Selengkapnya
Presiden Prabowo Subianto menjadi pembicara utama dalam Forbes Global CEO Conference 2025 yang digelar di Hotel The St. Regis, Jakarta pada Rabu, 15 Oktober 2025. Pada kesempatan itu, Prabowo menegaskan bahwa Program Makan Bergizi Gratis (MBG) merupakan salah satu kebijakan strategis pemerintah dalam membangun fondasi sumber daya manusia Indonesia yang unggul.
Selengkapnya
Percakapan Presiden RI Prabowo Subianto dengan Presiden Amerika Serikat Donald Trump tak sengaja terekam mikrofon yang bocor. Insiden ini terjadi setelah keduanya menghadiri KTT Gaza di Mesir, Senin (13/10/2025). Dalam rekaman itu, Prabowo terdengar meminta agar dapat bertemu dengan Eric Trump, putra Donald Trump yang juga menjabat sebagai eksekutif wakil presiden di Trump Organization.
Selengkapnya
Wakil Ketua Komisi VI DPR RI dari Fraksi Gerindra, Andre Rosiade, meninjau langsung pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di dua sekolah dasar di Kota Padang, yakni SDN 05 dan SDN 13 Kurao Pagang, Kecamatan Nanggalo. Didampingi Wali Kota Padang Fadly Amran, Andre menyerap langsung aspirasi dari guru dan orang tua murid. Hasilnya, mayoritas menyatakan dukungannya terhadap kelanjutan program MBG yang digagas Presiden Prabowo Subianto.
Selengkapnya
Pemerintah Indonesia di bawah kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto kembali mencatat sejarah baru dalam pos anggaran pertahanan. Berdasarkan Laporan Pelaksanaan APBN Semester I-2025, belanja pertahanan tahun ini melonjak tajam dari Rp166,1 triliun menjadi Rp245,2 triliun, dengan realisasi hingga semester pertama mencapai Rp102,2 triliun atau sekitar 61,6% dari total pagu. Tambahan dana ini menjadikan tahun 2025 sebagai salah satu lonjakan belanja pertahanan terbesar dalam sejarah APBN Indonesia.
Selengkapnya